Tuesday, March 28, 2017

Cara menampilkan Tab Penghasilan di Blog

Image dari Google.com


Kata "Blogging" sudah mendarah daging di seluruh penjuru dunia, terlebih yaa di Internet. Kata blogger sudah memasuki kawasan dunia dalam berbisnis, terutama untuk mencari uang. Blog sendiri merupakan singkatan dari web blog yang merupakan bentuk aplikasi web yang berbentuk tulisan-tulisan(yang dimuat sebagai posting)pada sebuah halaman web. Disini kita bisa mencari ilmu, berbagi ilmu dan Sharing tentang bisnis, baik bisnis Primer maupun Sekunder.

Internet juga merupakan seluruh jaringan komputer yang saling terhubung  menggunakan standar system global Transmission Control Protocol sebagai protocol pertukaran paket untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia. Manfaat atau kegunaannya pun sebagai berikut:

a. Bisa berkenalan dengan sesama penulis.

Ada pepatah mengatakan jika kau ingin menjadi orang yang sukses, maka bergaullah dengan orang yang sukses. Begitupun jika ingin menjadi penulis, maka punyailah kawan-kawn yang berprofesi sebagai penulis juga.

b. Bisa belajar banyak di grup kepenulisan.

Bagi penulis, keberadaan internet pun mempunyai kegunaan yang lain. Apalagi kalau bukan untuk menambah ilmu dan pengetahuan. Di internet terutama di facebook dan twitter banyak bertebaran grup-grup kepenulisan. Biasanya mengusung segmen pembacanya sendiri-sendiri. Ada yang khusus mengulas novel, skenario, flash fiction, cerita anak dan lain sebagainya.



c. Membuat buku dengan bergabung dengan agensi naskah.

Sering seorang penulis merasa belum lengkap menjadi penulis sebelum menelorkan buku solo. Tetapi untuk menembus penerbit mayor sering tidak mudah dilakukan. Hal itu karena harus bersaing dengan penulis kawakan, yang tentu saja sudah banyak pengalaman. Tetapi dengan keberadaan agensi naskah, kita difasilitasi agar kualitas naskah kita memang layak masuk penerbit kenamaan.


Cara menampilkan Tab Penghasilan di Blog:

1. Masuk dulu ke Dashboard sobat
2. Setelah itu masuk ke "Setelan" dan pilih "Bahasa dan Pemformatan"



3. Pada bagian "Bahasa" ganti dari bahasa Indonesia menjadi "Inggris (Amerika Serikat) - English (United States)"



4. Selanjutnya klik Tombol "Simpan Setelan"
5. Terakhir tinggal refresh halaman dengan F5


6. Selesai



Nah, sekarang Tab Penghasilan blog sobat sudah tampil. Sobat bisa menggunakannya untuk mendaftar Akun Google AdSense atau menghubungkannya jika sudah punya akun.




Semoga artikel ini bermanfaat



EmoticonEmoticon